Seafood Skewer

Seafood Skewer


Bahan Makanan

  • 2 siung Bawang Putih, bumbu yang dihaluskan
  • 1 buah Bawang Bombay
  • 2 buah Tomat
  • 1 buah Paprika Hijau
  • 1 sdt Garam, bumbu yang dihaluskan
  • 1 sdt Gula Pasir, bumbu yang dihaluskan
  • 300 grams Udang, ukuran besar
  • 300 grams Ikan Kakap, yang sudah di fillet
  • 2 sdm Air Jeruk Nipis
  • 3 butir Cengkeh, bumbu yang dihaluskan
  • 1 sdt Jintan, bumbu yang dihaluskan
  • 3 butir Kapulaga, bumbu yang dihaluskan
  • 2 buah Pekak, bumbu yang dihaluskan
  • 100 mililiter Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Kupas udang dan sisakan ekornya, cuci bersih, tiriskan. Potong-potong fillet kakap, paprika hijau, dan bawang bombai menjadi ukuran 2x2 cm. Potong tomat menjadi 8 bagian.
    2. Campur udang dan  fillet kakap dengan bumbu yang sudah dihaluskan. Aduk rata. Diamkan 15 menit.
    3. Masukkan paprika, bawang bombai, tomat, minyak kedelai Happy Soya Oil, dan air jeruk nipis, aduk rata.
    4. Tusuk berturut-turut mulai dari fillet kakap, paprika, udang, bawang bombai, dan tomat dengan tusukan sate.
    5. Panggang di atas grill pan panas sambil dioles dengan bumbu sampai matang. Angkat.
    6. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Paprika hijau termasuk dalam kelompok sayuran yang kaya senyawa antioksidan, yaitu karotenoid. Paprika juga sarat vitamin C (117 miligram per cangkir) dan vitamin E, keduanya sangat dibutuhkan dalam memerangi radikal bebas.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Thai Steamed Fish
    20-March-2014

    Thai Steamed Fish

    Taruh ikan nila dalam pinggan tahan panas.Tambahkan kecap ikan, kaldu/air, bawan

    Calamari Siram Saus Salsa
    07-April-2016

    Calamari Siram Saus Salsa

    Campur cumi-cumi dengan bawang putih, air jeruk nipis, garam, dan merica bubuk

    Steamboat Ala Bapak Gentur
    14-February-2018

    Steamboat Ala Bapak Gentur

    Rebus ayam kampung selama 2 jam untuk mendapatkan kuah kaldu Tumis bumbu yang

    Dori Lada Garam
    03-February-2015

    Dori Lada Garam

    Lumuri dori dengan air jeruk lemon dan garam, rendam selama 5 menit. Tiriskan.

    Sambal Teri Cabe Iris
    08-July-2015

    Sambal Teri Cabe Iris

    Panaskan minyak goreng Bimoli, masukkan teri lalu goreng hingga berubah warna.

    Cumi-Cumi Bumbu Kari
    08-December-2015

    Cumi-Cumi Bumbu Kari

    Cara membuat: Masukkan bagian kepala kedalam bagian badan cumi-cumi, semat uj

    Indomie Susu Keju
    07-August-2018

    Indomie Susu Keju

    Rebus Indomie Rasa Ayam Spesial tanpa bumbu pelengkapnya setengah matang. Angk

    Sup Oyong Misoa Udang
    08-May-2018

    Sup Oyong Misoa Udang

    Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan udan

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Teriyaki Chicken Roll
    22-March-2014

    Teriyaki Chicken Roll

    Campur Soy Sauce, Sake, dan Gula Pasir, aduk hingga rata. Kemudian, masukkan a

    Bola-Bola Mie
    07-October-2015

    Bola-Bola Mie

    Rebus Mie Telor Cap Tiga Ayam sampai matang, tiriskan. Sisihkan. Panaskan min

    Tahu Balut Tepung
    03-July-2014

    Tahu Balut Tepung

    Parut kasar wortel, lalu campur dengan kocokan telur dan kerokan tahu, serta b

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.