Tahu Tek-tek Surabaya

Tahu Tek-tek Surabaya


Bahan Makanan

  • 200 grams Kacang Tanah, Goreng (Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan)
  • 2 siung Bawang Putih, Goreng (Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan)
  • 2 buah Kentang, Potong dadu
  • 4 sdm Seledri, Cincang
  • 2 buah Telur Ayam, Rebus
  • 100 mililiter Air, Panas (Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan)
  • 1/2 sdt Garam, Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan
  • 2 buah Cabe Rawit, Goreng (Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan)
  • 1/2 sdt Gula Jawa, Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan
  • 100 grams Taoge, Rebus
  • 4 sdm Bawang Goreng
  • 2 buah Lontong, Potong-potong
  • 5 sdm Kecap Manis , Bahan bumbu petis kacang, dihaluskan
  • 500 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Kecap Manis Indofood

    Kecap Manis Indofood

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng Bimoli, lalu goreng tahu hingga matang. Angkat. Lanjutkan dengan menggoreng kentang hingga matang.
    2. Tata potongan lontong di atas piring, lalu gunting tahu dan letakkan di atas lontong. Tambahkan kentang dan telur rebus.
    3. Tumpuk dengan tauge, lalu siram dengan bumbu kacang petis. Taburi seledri dan bawang goreng.
    4. Nikmati dengan kerupuk.

    Info Nutrisi

    Tauge memiliki kandungan asam folat yang sangat baik untuk memproduksi asam amino dan sel darah merah. Produksi sel darah merah yang stabil sangat membantu mencegah terjadinya anemia atau kekurangan sel darah merah.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Burrito Salad
    01-April-2015

    Burrito Salad

    Bentangkan 1 lembar tortilla, taruh daun selada di atasnya. Susun alpukat, papri

    Sayur Asem Daging Sapi
    21-June-2016

    Sayur Asem Daging Sapi

    Rebus daging bersama air sampai lunak.Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan, daun

    Pai Bayam Keju
    01-April-2015

    Pai Bayam Keju

    Adonan kulit pai: Panaskan oven pada suhu 160°C. Aduk tepung terigu Kunci

    Kwetiau Daging Sapi
    05-September-2016

    Kwetiau Daging Sapi

    Didihkan air secukupnya, rebus kwetiau kering sebentar hingga lunak, angkat da

    Tofu Wakame Salad
    03-September-2014

    Tofu Wakame Salad

    Siapkan dressing sesame, lalu tuang sesame oil ke dalam wadah mangkuk. Kemu

    Mi Godog Jawa
    11-April-2018

    Mi Godog Jawa

    Rebus paha ayam dengan 1,5 liter air hingga airnya berkurang menjadi 1 liter.

    Cah Kembang Kol Jamur
    02-September-2016

    Cah Kembang Kol Jamur

    Potong-potong kembang kol sesuai kuntumnya. Rendam dalam air garam selama 10 m

    Sayur Asam Bening
    27-November-2018

    Sayur Asam Bening

    Cara membuat: Didihkan air, masukkan bumbu halus, daun salam, lengkuas, d

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Choco Cheese Cronut
    18-May-2015

    Choco Cheese Cronut

    Cairkan dark chocolate compound lalu tambahkan whipping cream, aduk rata (gana

    Green Curry ala Thailand
    26-November-2015

    Green Curry ala Thailand

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus hingga harum. Tambahka

    Corndog Korea
    21-January-2018

    Corndog Korea

    Adonan tepung: Ayak tepung terigu, tepung maizena, dan baking powder. Tambah

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.